Jayapura, Unit Teknologi Informasi dan Pangkalan Data (TIPD) IAIN Fattahul Muluk Papua melakukan Sosialisasi cara penggunaan Presensi berbasis Android di lingkungan IAIN Fattahul Muluk Papua. Sosialisasi dilakukan dari tanggal 22 – 28 September 2022 dan sosialisasi dilakukan di masing-masing Fakultas dan Unit-unit. Diharapkan dengan sosialisasi ini semua pegawai ASN maupun Non ASN di lingkungan IAIN […]
(iainfmpapua.ac.id) – Setiap unit di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Fattahul Muluk Papua diharapkan dapat mempercepat proses realisasi pagu anggaran. Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Fattahul Muluk Papua Prof. Dr. H. Idrus Alhamid, S.Ag, M.Si menyampaikan hal ini dalam ‘Penandatanganan Perjanjian Kinerja dan Penyerahan Pagu Anggaran Tahun 2022’ di ruang rapat kampus, Jalan Merah […]
(iainfmpapua.ac.id) – Dengan sedikit kendala, pelaksanaan Ujian Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (UM-PTKIN) di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Fattahul Muluk Papua akhirnya tuntas. Panitia Ujian Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) Jalur UM PTKIN IAIN Fattahul Muluk Papua mengadakan ujian berbasis komputer secara online melalui Sistem Seleksi Elektronik (SSE) yang digelar serentak di seluruh […]